Mukidi berisi kumpulan kisah komedi yang bakal bikin kamu senyum - senyum sendiri. Nggak hanya Mukidi, buku ini juga berisi cerita konyol tentang Wakijan, Sarmili, dan teman-teman Mukidi yang lain yang gak kalah kocak dan menggelitik.
Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu; mereka yang dulu bisa menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk mengobrol tentang apa pun, kini bahkan tidak tahu bagaimana caranya mengucapkā¦