Buku ini, dengan kesederhanaannya, menghadirkan tulisan tentang bagaimana mendatangkan rezeki tak terduga. Simpul-simpul yang akan dijelaskan lebih menarik dalam buku ini adalah: • Membuka pintu-pintu meraih rezeki tak terduga • Merasakan dahsyatnya kekuatan memberi untuk menerima labih banyak • Mendapatkan kejutan tak terduga dalam hidup • Membangkitkan sikap mental pantang menye…
Sebagian orang sering kali tidak pernah menyadari bahwa tanpa kita memohon, Allah telah memberikan berbagai kebutuhan dalam hidup ini. Apa yang dianugerahkan Allah kepada kita—mâ âtakallâhu, itulah yang kita sebut rezeki.