Demi membantu ekonomi keluarga, Soleh, Tono dan Joko mencari uang dengan menjadi pengamen. Bahkan mereka juga menjadi pemulung dengan hanya bermodalkan gerobak bapaknya Soleh.
Kulitnya tebal, tetapi sangat sensitif. Setiap hari harus berkubang di dalam lumpur untuk mendinginkan kulitnya.Ya, itu badak.
Kalong adalah sejenis kelelawar. Saat matahari tenggelam kalong berbondong-bondong keluar dari sarangnya untuk mencari makan.
Kerasnya hidup di jalanan tidak membuat Jack surut. Jack harus tetap berjuang demi ayah dan dirinya serta demi pendidikannya.