Para plant menemukan fosil kerangka dinosaurus di tepi sungai dengan batu hitam misterius di sampingnya. Melalui batu hitam ini, Bonk Choy dapat berkenalan dengan A’ye, seekor dinosaurus yang penakut dan kesepian. Bonk Choy dan Peashooter memutuskan untuk membantu A’ye menemukan ayahnya yang terperangkap di Rawa yang Hilang. Ternyata ada rahasia lain dibalik Rawa yang Hilang, dan semuanya d…
Strong Acid Lemon mengadakan pesta ulang tahun di markas gurun dan diserang oleh para zombie! Dia dan rekan-rekannya pun melarikan diri ke lautan pasir yang luas, dan tanpa sengaja masuk ke gerbang misterius. Ternyata, itu adalah pintu masuk Kota Kerajaan Dinosaurus Oasis yang legendaris. Di sana, petualangan baru yang menegangkan pun dimulai…
Apa itu internet? Bagaimana tetikus bisa tercipta? Mengapa internet bisa mengubah cara orang berkomunikasi? Mau tahu lebih lanjut? Yuk, ikuti petualangan para Plant dan Zombie dalam mencari tahu pengetahuan seputar komputer dan internet
mengapa Glowstick dapat bersinar? mengapa Jeruk dapat menyebabkan balon meledak? Apakah kamu pernah melihat benang kapas tidak putus ketika dibakar? Yuk, ikuti petualangan para tokoh Plants vs Zombies dalam mengenal lebih jauh tentang kimia dan segala hal yang menarik didalamnya
Centrosaurus yang telah punah selama puluhan juta tahun tiba-tiba muncul di Kota Plant dan secara ajaib berubah menjadi mainan. Dari mana dinosaurus ini berasal? Apa yang terjadi pada mereka? Tim Serangan Khusus Kota Plant memutuskan untuk menindaklanjutinya!
Para Plant dan Zombies merasa penasaran dengan bintang, rasi bintang, dan lainnya. Mereka pun belajar dan akhirnya mengerti kenapa ada rasi yang disebut biduk, kenapa bintang terlihat kelap-kelip dari Bumi, dan lainnya.
Yuk, ikuti petualangan Plant dan Zombi belajar banyak hal tentang ilmu kedokteran dan penyakit, mempelajari pencegahan hingga pengobatan penyakit fisiologis manusia. Seperti, bagaimana caranya agar tidak jatuh sakit? Bagaimana caranya melakukan perawatan atau pengobatan ilmiah setelah terkena penyakit?
Sososk Zombie mendatangi Kota Plant dan membuat keributan. Dalam pertarungan melawan zombie itu, Solar Flare tidak sengaja membakar gardu listrik utama. Ia pun dikeluarkan dari Asosiasi Pahlawan Kota Plant. Bagaimana Solar Flare menghadapi kenyataan ini?