Mengenal “sahabat-sahabat” Risa Saraswati seperti membuka kotak pandora. Banyak hal mengejutkan yang membuat kita tidak habis pikir. Setelah menyimak kisah Peter yang meregang nyawa di tangan Nippon, kini Risa hadir dengan membawa kisah tragis dari Hendrick.
Semua sahabat hantu Risa tidak tertarik mencari tahu kisah hidupnya, karena masalah terberat bagi seorang Janshen hanya giginya yang ompong, yang membuat anak itu selalu menjadi bahan ledekan. Risa pernah berpikir bahwa hidup Janshen selalu menyenangkan, ia pikir hari-hari anak kecil itu selalu dipenuhi canda dan tawa. Ternyata pikiran Risa itu salah. Anak selucu dan sekecil Janshen ternyata ha…
Anne, gadis yatim piatu berusia 11 tahun, datang ke Desa Avonlea karena sebuah kekeliruan. Dua bersaudara Marilla dan Matthew Cuthbert ingin mengadopsi anak laki-laki dr panti asuhan. Namun yg datang ternyata gadis kecil berambut merah, Anne.
Aku tak peduli akhirnya orang-orang menganggapku gila karena telah menjalin persahabatan dengan 5 hantu Belanda. Ada Peter, Hans, Hendrik, William, dan Janshen. Setelah drama menghilangnya mereka, gelak tawa mereka akhirnya kembali menghidupkan harihariku yang sempat sunyi karena kemarahan mereka terhadapku. Awalnya semua berjalan kembali seperti dulu, seperti saat kami semua masih tinggal di b…
Namanya Kasih. Kedua orangtyanya berharap dia akan tumbuh dewasa dengan hati yang kaya kasih sayang.Bisa saja awalnya begitu,sebelum dirinya menjadi sosok yang seolah tak punya hati. "Kasih" menjadi nama yang terlalu indah untuk si wajah kaku tanpa senyuman itu. Wajah yang lebih baik tak usah tersenyum,ketimbang bermalam-malam dihantui oleh bayangan mengerikan.Entah sejak kapan panggilan "Asih"…
SEBUAH MESIN PR? BISA MENgerjakan SEMUA PR-MU? SEPERTINYA ITU MUSTAHIL .... Tetapi, ternyata itu mungkin saja bagi Brenton Damagatchi, seorang anak genius, murid kelas 5 Sekolah Dasar Grand Canyon. Dia menciptakan mesin itu dari sebuah komputer canggih, dengan scanner untuk memindai lembar soal dan printer untuk mencetak PR yang telah selesai. Awalnya, mesin yang dijuluki Belch ini bisa…
Will dan ayahnya bertualang semakin dalam ke pusat bumi,melewati garis gravitasi nol yang hampir merenggut nyawa mereka.