Buku ini menyajikan sejumlah kode etik yang perlu diketahui oleh pasangan mempelai dan orang-orang yang terlibat dalam prosesi pernikahan dan walimah, sebagaimana diajarkan oleh Rasulullah saw. hingga pernikahan yang dilangsungkan benar-benar bisa menjadi pondasi bagi terbentuknya rumah tangga yang barokah.
Buku ini mengurai dengan tajam hal-hal yang menjadi kebutuhan fital anda, seperti ilmu pengetahuan, akhlak maupun upaya-upaya yang perlu anda tempuh untuk memelihara kesehatan.
Buku ini membahas kedudukan dan nilai Al-Quran dalam dunia Muslim sebagaimana diungkapkan oleh Kitab Suci itu sendiri, bukan sebagaimana anggapan kita sebagai suatu penganut mazhab tertentu. Juga dibahas tentang penalaran (logika) Al-Quran, rahasia wahyu, ayat-ayat muhkam dan mutasyabih, taawil dan tanzil, nasikh dan mansukh, kedudukan sabda suci Nabi Saw dan para imam di hadapan Al-Quran, pena…