Citra polisi bagi Indonesia agaknya belum menemukan bentuknya yang jelas.
Kumpulan karangan dalam buku ini menghimpun berbagai pandangan dan pengalaman korupsi politik yang dapat membantu kita memahami gejala-gejala korupsi itu dengan lebih jelas dan lebih tepat.
Buku ini merupakan pidato Alm. Mochtar Lubis dalam ceramah beliau pada tahun 1977 di TIM (Taman Ismail Marzuki) dengan judul “Manusia Indonesia (Sebuah Pertanggungjawaban)”. Sebuah pidato yang kemudian diterbitkan dalam bentuk buku pada tahun 2001 ini memaparkan beberapa sifat bangsa Indonesia secara umum. Sifat-sifat bangsa tadi dinilai dari perspektif pribadi Mochtar Lubis yang kebanyakan…