Detektif penggemar sastra dan filsafat yang tugasnya selalu gagal.
Jazz, Parfum, dan Insiden diterbitkan kali pertama pada 1996 merupakan karya sastra pertama yang berani mengangkat horor pendudukan militer di Timor Timur. Ketika pemerintah membungkam media massa untuk mengangkat kasus di Dili tersebut, buku ini tampil sebagai karya kritis yang mampu lolos dari sensor pemerintah. Memainkan fakta, fiksi, dan nonfiksi, novel ini menghadirkan apa yang saat itu ta…
Buku ini memuat seluruh cerpen Seno Gumira Ajidarma yang pernah dimuat Harian Kompas antara 1978-2013. Inilah 84 cerpen yang dalam 35 tahun secara kronologis menjelajahi berbagai tema dalam beragam cara, yang selain bisa dibaca sebagai hiburan, berpeluang diperiksa dalam konteks sosial historis zamannya. Dalam penerbitan kali ini, sejumlah cerpen ditulis ulang, sehingga bisa juga dibaca sebagai…