Aku telah melihat semua yang terjadi di bawah naungan matahari,dan menyaksikan semua kesombongan dan kekesalan hati.
Buku ini berisi kumpulan puisi dari pujangga-pujangga ternama seperti Kahlil Gibran.
Hidup adalah sebuah pulau; batu-batu karang adalah hasrat-hasratnya.
Kupegangi pelepit gaunmu. Aku mengikutimu seperti seorang anak kecil yang mengikuti ibunya.
Apabila cinta memanggilmu, ikutlah dengannya, meski jalan yang kalian tempuh terjal dan berliku. Apabila sayap-sayapnya merengkuhmu, pasrahlah dan menyerahlah, meskupun pedang yang tersembunyi di balik sayap itu akan melukaimu