Merupakan fi trah manusia untuk selalu menangkap apa yang dia dengar, lihat, dan rasakan. Fitrah manusia pula untuk menangkap segala sesuatu dengan kesadaran penuh akan eksistensinya sebagai satu-satunya mahkluk yang dianugerahi beragam potensi yang luar biasa untuk mengelola bumi ini.
Ketika membuka matanya, Asia langsung berhadapan dengan sosok lelaki tak dikenal yang luar biasa tampan dan mengaku sebagai suaminya. Suami yang tidak sedikitpun diingatnya.
Cerita petualangan Ibuk dan Kirana di Happy Little Soul ini mengajak kita semua, kakak, adik, orangtua, calon ayah atau ibu, dan sebagai apa pun perannya untuk belajar hal-hal sederhana mengenai kasih sayang dan belajar bersama mewarnai kehidupan dengan lebih baik.