Etnologi merupakan bagian dari antropologi budaya yang mencoba menelusuri asas-asas manusia dengan menelitiseperangkat pola kebudayaan suatu suku bangsa yang menyebar di seluruh dunia. Objek penelitiannya adealah pola kelakuan masyarakat (adat istiadat,kekerabatan, kesenian dan sebagainya) serta dinamika kebudayaan
Untuk membuka wawasan etnologi jawa yang dapat dipandang dari aspek sosiologi, psikologi, filosofi, teosofi,dan sejumlah pandangan lain
Membaca buku ini , akan diajak untuk menyelami karya sastra dari wawasan ekokritik. Ekokritik sastra adalah upaya memahami artefak budaya baik lisan maupun tertulis. Ekokritik, adalah perspektif kajian yang berusaha menganalisis sastra dari sudut pandang lingkungan. Asumsi yang menggelinding dari kajian ini, yaitu dari pemikiran bahwa karya sastra merupakan pantulan dari lingkunganya.