No image available for this title

Book

Hidup Sehat Ala Rasulullah SAW.: Jasmani dan Ruhani



Sehat adalah salah satu nikmat luar biasa yang diberikan Allah. Dengan nikmat sehat ini kita bisa melakukan segala aktivitas, terutama beribadah kepada-Nya. Siapa pun pasti mendamba hidup sehat, yaitu terhindar dari berbagai macam penyakit baik lahir maupun batin. Orang yang sehat tidurnya menjadi nyenyak, makan apapun terasa nikmat, dan senantiasa semangat dalam beraktivitas.

Rasulullah adalah teladan yang sempurna, baik dalam berbagai aktivitas kesehariannya maupun pola hidup sehatnya. Tidak hanya kesehatan secara jasmani, tetapi juga mental, spiritual, dan sosial (sehat secara holistik).

Buku ini menyajikan berbagai fakta kebiasaan sehat Rasulullah yang setelah ditinjau ilmu kedokteran modern, ternyata terbukti mujarab dalam menghalau datangnya penyakit. Mulai dari pola makan Rasulullah sehari-hari, adab makan Rasulullah, makanan kesukaan Rasulullah serta khasiatnya, makanan dan minuman yang kurang disukai Rasulullah Saw., makanan dan minuman yang dilarang Rasulullah, hingga gaya tidur, berolahraga, berdzikir, berdoa, dan sebagainya. Ini semua adalah mutiara hidup sehat Rasulullah yang sayang jika kita lewatkan. Dengan mencontoh pola hidup Rasulullah Saw., berarti kita sedang menjalani terapi pencegahan berbagai penyakit. Hal ini jauh lebih baik dan murah daripada harus berhubungan dengan obat-obat kimia senyawa sintetik.


Ketersediaan

B.13.21148B 297.617 7 Muh hRak Kelas 200 (Ruang Koleksi Umum)Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2014-01-17)

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
297.617 7 Muh h
Penerbit Pustaka Marwa : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
148 hlm.; 20 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8316-46-0
Klasifikasi
297.617 7
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this