Book
Prahara Asmara: sucinya noda buku ke 2
Diam - diam ia sudah menyiapkan jawaban untuk Rofia yang pasti akan mempertanyakan pekerjaannya. Hampir setiap orang yang mengenal Inneke akan menanyakan pekerjaannya. Hampir setiap orang ingin belajar dari Keke, bagaimana caranya mendapatkan kehidupan mewah dan harta berlimpah seperti ini?
Tidak tersedia versi lain