Book
Inspirasi-Inspirasi Menakjubkan Ragam Kreasi Busana
Inilah saatnya bagi Anda untuk tampil menarik, modis, dan ngetren!
Caranya?
Wah, mudah banget kok!
Kuncinya Anda mesti jeli memilih busana yang kreatif sesuai perkembangan zaman. Jadi, Anda harus memperbanyak referensi tentang mode busana yang lebih kreatif, inovatif, dan dinamis ketimbang mode busana yang telah ada.
Dan, ragam kreasi busana yang Anda butuhkan itu tersaji detail dalam buku ini. Disajikan beragam contoh kreasi busana, baik yang sedang ngetren maupun unik, dari segi pemilihan bahan maupun proses pembuatannya. Mulai dari kreasi busana motif animal print, bunga, batik, baju muslim, serta inspirasi pohon cemara, bunga lili, buah naga, dan bahkan limbah gelas plastik.
Tidak tersedia versi lain