Book
Pernik Penghias Kue dari Fondant : Panduan Mudah dan Lengkap Membuat Hiasan untuk Kue
Fondant dikenal jg dg nama plastic ising. Rasanya manis dan aman dikonsumsi. Bentuknya liat dan lentur spt plastisin shg bs dibentuk sesuai keinginan. Dengan fondant, cake bisa disulap menjadi lbh istimewa. Buku ini memandu langkah demi langkah cara membuat berbagai karakter dengan fondant. mulai dari teknik mewarnai, membentuk, menyimpannya, hingga mengaplikasikannya dg cake.
Tidak tersedia versi lain