Book
Sejarah Indonesia Jilid 2 : untuk SMK dan MAK Kelas XI
Buku ini merupakan buku pelajara Sejarah untuk SMK/MAK sesuai dengan kurikulum 2013. Penyampaian dan sajian materi dalam buku ini menggunakan metode naratif. Materi yang tertuang dalam buku ini antara lain : Perkembangan kolonialisme-kolonialisme di Indonesia, Perlawanan terhadap kolonoliasme sebelum lahirnya kesadaran nasional, Organisasi pergerakan nasional : sarana perjuangan melawan kolonialisme di Indonesia, Masa pendudukan jepang di Indonesia, Proklamasi kemerdekaan dan terbentuknya pemerintahan Indonesia, Kedatangan seskutu serta perjuangan mempertahankan kemerdekaan.
Tidak tersedia versi lain