Book
Ragu? Istikharah dong!
Kita semua pasti pernah merasakan keraguan. Ragu saat memilih pasangan hidup, ragu memilih pekerjaan, ragu masuk kuliah, ragu nentuin jurusan kuliah yang baik, ragu saat mau beli rumah, dan masih banyak lagi. Wajar enggak? Ya wajar dong, namanya juga manusia tempatnya salah dan lupa. Apalagi jika dihadapkan dengan sesuatu yang baru, pasti akan timbul ragu walaupun sedikit. Nah, buku ini hadir untuk menjawab permasalahan permasalahan tersebut. Karena mau enggak mau, hidup ini adalah memilih. Memilih sesuatu yang pasti, cepat dan diridhai Allah SWT dengan jalan shalat istikharah. Buku ini akan memberikan tuntunan untuk kita semua.
Tidak tersedia versi lain