Book
Pengantar Pendidikan : asas & filsafat pendidikan
Buku pengantar yang komprehensif untuk memahami konsep pendidikan ini memuat pelbagai bahasan, antara lain:
– Sifat dan hakikat manusia dari berbagai perspektif para ahli
– Tujuan dan fungsi pendidikan
– Pendidikan sebagai sistem, subsistem dan suprasiswa
– Komponen-komponen penting pendidikan (komponen tujuan, peserta didik, guru, kurikulum, metode pembelajran dan media)
– Konsep dan karakteristik pendidikan formal, informal dan nonformal
– Aliran-aliran filsafat pendidikan
– Konsep, karakteristik dan prinsip-prinsip pendidikan seumur hidup
– Karakteristik, unsur dan sistem pendidikan pesantren dan taman siswa
– Kontribusi sekolah bagi masyarakat dan kontribusi masyarakat bagi sekolah
– Peran pendidikan dalam pengembangan modal manusia
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Filsafat Pendidikan Akhlak : Kajian atas Asumsi Dasar, Paradigma dan Kerangka Teori Ilmu Pengetahuan | id |