Book
Cepat Mahir Formula Excel 2007-2013
Apabila sampai hari ini Anda masih kebingungan melakukan penghitungan dan perbaikan data menggunakan formula Excel. Buku ini bisa menjadi jawaban bagi Anda yang ingin tahu cara kerja formula Excel 2007, 2010, hingga 2013. Buku ini mengulas secara tuntas mulai dari pengenalan hingga pengoptimalan fungsi dari masing-masing fasilitas yang ada di dalam formula Excel. Anda akan diajak untuk menggunakan formula Excel mulai dari perintah sederhana hingga multiparameter. Beragam kasus seputar penggunaan formula Excel, seperti administrasi, keuangan, dan lain sebagainya bisa Anda jumpai dalam buku ini. Tidak hanya itu, beragam fasilitas tambahan dalam formula pun bisa Anda praktikkan melalui petunjuk yang ada di buku ini.
Tidak tersedia versi lain