Book
Cress
Cinder dan kapten Thorne masih buron. Scarlet dan Wolf bergabung dalam rombongan kecil mereka, berencana untuk menggulingkan Levana dari takhtanya. Mereka mengharapkan bantuan dari seorang gadis bernama Cress. Gadis itu dipenjara di sebuah satelit kecil, hanya ditemani netscreen yang menjadikannya peretas andal. Namun kenyataanya, Cress menerima perintah dari Levana untuk melacak Cinder, dan Cress bisa menemukan mereka dengan mudah. Sementara itu di Bumi, Levana tidak akan membiarkan siapa pun menggambarkan siapa pun mengganggu pernikahannya dengan Kaisar Kai.
Tidak tersedia versi lain