Book
Bowl Of Happiness
Terlahir sebagai anak bungsu, dari orang tua yang sukses dalam karir di dunia kedokteran, membuat Helen mendapatkan tekanan yang sama untuk bisa sama bahkan melebihi apa yang telah dicapai kedua orang tuanya. Sejak kecil, Helen sudah dituntut untuk bersekolah bahkan kuliah di jurusan kedokteran seperti orang tua dan ketiga kakaknya. Helen pun harus membunuh impiannya untuk menjadi penyanyi, padahal menyanyi adalah salah satu kebahagiaan bagi Helen.
Tidak tersedia versi lain