Book
Humor Klasik Segala Masa Volume #2
Buku ini berisi humor khas Nasruddin Hodja yang menunjukkan kepada kita jalan yang lurus, hal-hal yang baik dan kebaikan lainnya. Anekdot-anekdot yang disampaikan Nasruddin Hokja yang mengandung kebijakan dan penuh makna tersebut tersebar luas baik dalam bentuk buku dan artikel di internet sampai sekarang.
Tidak tersedia versi lain