Book
Kearifan Budaya dalam Kata
Kebudayaan merupakan masalah besar bagi negara Indonesia. Komponen bangunan negara yang terdiri atas etnis - etnis beraneka ragam memerlukan perekat budaya antar etnis agar dapat besinergi mewujudkan sebuah kebudayaan negara yang kokoh dan berdaulat.
Tidak tersedia versi lain