Book
Touche
Selain kemampuan aneh yang bisa merasakan apa yang dirasakan orang lain lewat sentuhan, Riska memiliki kehidupan normal layaknya siswi SMA biasa. Tapi semua itu berubah, ketika Pak Yunus, gurunya diculik. Sebuah puisi kuno diduga merupakan kunci untuk menemukan keberadaan Pak Yunus
Tidak tersedia versi lain