Book
Seafood ala Warung Tenda
Bagi Anda penggemar hidangan laut, Anda tidak perlu lagi menyisihkan waktu untuk pergi ke rumah makan atau warung tenda untuk menikmatinya. Anda dapat membuatnya sendiri di rumah. Selain lebih murah, tentunya lebih higienis. Dalam edisi kali ini, dasar ikan laut dan juga tip-tip memilih ikan laut segar dan cara memasaknya.
Tidak tersedia versi lain