Book
Aneka Kreasi Dari Pita Jepang
Berbagai macam kreasi dari pita Jepang ini biasanya digunakan untuk hiasan atau suvenir, aksesori untuk parcel hari raya, seperti Natal, Lebaran, Imlek dan lain-lain. Maka tidak mengherankan kalau kreasi ini sebenarnya sudah banyak tersedia di toko penyedia kado.
Tidak tersedia versi lain