Detail Cantuman
Book
Disebabkan Oleh Cinta, Kupercayakan Rumahku Padamu
Buku ini memuat berisi tentang konflik dan perceraian serta poligami. Jika ada surga di dunia, maka itu adalah pernikahan yang bahagia. Tetapi jika ada neraka di dunia, itu adalah rumah yang penuh pertengkaran. Maka menjaga rumah kita dari kerusakan adalah perkara penting. Begitu menikah, istri harus menjadi yang tercantik di hati suami. Lalu apakah yang telah anda lakukan?
Komunikasi suami istri akhirnya menjadi bagian yang sangat penting. Komunikasi banyak mempengaruhi bagaimana kita menghayati pernikahan. Kegagalan pernikahan juga banyak yang berasal dari komunikasi. Tak hanya itu, komunikasi suami istri juga berpengaruh terhadap pendidikan anak. Tetapi hati-hati, keasyikan komunikasi bisa menghancurkan keluarga.
Ketersediaan
B.11.5452 | B 297.431 Moh d | Rak Kelas 200 (Ruang Kol. Umum) | Tersedia |
B.14.27211 | B 297.431 Moh d | Rak Kelas 200 (Ruang Koleksi Umum) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
B 297.431 Moh d
|
Penerbit | Mitra Pustaka : Yogyakarta., 1998 |
Deskripsi Fisik |
282 hlm ;19 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
297.431
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Mohammad Fauzil Adhim
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain