Book
Menjadi Murabbi Itu Mudah
Menjadi Murabbi itu sebenarnya mudah. Hanya yang belum punya binaan saja yang mengatakan sebaliknya. Buku ini mencoba mengungkap sisi-sisi kemudahan itu. Sengan mengambil kisah pengalaman para ikhwah yang sangat kaya dalam urusan membina, ditambah kesaksian para binaan.
Tidak tersedia versi lain