Book
Mengarang? Ah Gampang
Mengarang itu sejatinya memindahkan apa yang Anda lihat, Anda rasakan, dan Anda ucapkan ke dalam bentuk tulisan. Jangan percaya mitos bahwa mengarang perlu bakat. Bobot sebuah karangan berhubungan dengan pengulangan-pengulangan.
Tidak tersedia versi lain