Lima belas resep puding dalam buku ini, semuanya menggunakan susu kedelai sebagai campurannya. Tak perlu khawatir dengan rasa langu dari susu kedelai. Karena dengan paduan bahan-bahan lain, hasil jadi serta rasanya sama persis dengan puding susu yang biasa Anda buat.