Setiap orang tua pasti menginginkan anaknya memiliki budi pekerti mulia. Seluruh pendidikan tentu mengharapkan anak didik nya berahlak mulia. Hanya saja, petuah ihwal keluhuran budi pekerti tidak bisa disampaikansecara langsung kepada anak-anak. Dibutuhkan strategi-strategi khusus, salah satunya adalah dengan mendongeng. Melalui dongeng, pendidik bisa menyusupkan pesan dan hikmah berharga. Anak…
Pendidikan kepribadian di sekolah sangat diperlukan, walaupun dasar dari pendidikan kepribadian adalah di dalam keluarga. Dalam membentuk kepribadian siswa di sekolah dengan bertumpu pada kurikulum. Namun dengan mengemukakan konsep keteladanan sebenarnya telah terjadi pergeseran paradigma untuk mengatasi masalah moral, yakni dari berbasis kurikulum resmi menuju ke kurikulum tersembunyi. Anak…