Buku ini lahir sebagai hadiah untuk para remaja, dengan tujuan mereka dapat mencapai apa yang mereka cita-citakan. Bagian pertama dari buku ini adalah tentang membangun keyakinan bahwa kita bisa dan mampu. Bagian kedua adalah tentang belajar untuk masa depan. Pada bagian ketiga, buku ini mengulas tentang bagaimana cara seorang anak menghargai dan mcnghormati orang tuanya. Bagian keempat atau ba…
Masa remaja merupakan masa yang indah sekaligus mengkhawatirkan dalam kehidupan manusia, khususnya bagi remaja putri. Sebuah tahapan yang penuh dengan perubahan, baik fisik maupun psikis. Masa remaja penting diperhatikan oleh para orang tua, karena seluruh hal yang harus jelas di masa mendatang, mulai berkembang di masa ini. Namun kenyataannya sebagian besar remaja putri mengambil jarak dengan …