Buku ini menampilkan 15 ide kreatif menyulap tali cord menjadi pernik cantik
Buku ini membimbing anda membuat lebih dari 15 jenis korsage berbentuk bunga dari bahan kain vuring warna-warni. Selain tampilan korsage dan aplikasinya pada busana, juga dilengkapi keterangan langkah-langkah pembuatannya
Buku ini berisi bermacam proyek membuat aneka kreasi dari kertas dan glitter yg menyenangkan yg bisa dilakukan oleh anak2.
Buku ini bisa menginspirasi siapa pun untuk selalu kreatif dengan kertas koran.
Ingin memberikan hadiah sederhana tapi berkesanmewah? Ya, Anda dpat membuat relasi, orang terdekat atau keluarga Anda terkesan saat menerima boks-boks hadiah yang menawan. Buku ini memuat 34 kreasi boks hadiah dengan berbagai bentuk dan motif seperti : aneka bunga, aneka buah dan daun; aneka binatang dan aneka bentuk khas.
Didlam buku ini dijelaskan mengenai berbagai macam cara pembuatan clay dengan aneka bentuk boneka, makanan, hingga bunga-bunga dengan ukuran mini.
Tumpukan koran seringkali membuat anda bingung bukan? Solusi yang paling sering muncul adalah melegonya ke pengepul. Padahal, jika Anda mau sedikit menyisihkan waktu dan tenaga, kertas koran bisa Anda kreasi sedemikian rupa hingga menjadi barang yang memiliki aneka nilai....