Menyajikan bagian yang paling abstrak dari anatomi susunan saraf pusat yakni mengenai traktus atau jaras.
Anatomi manusia merupakan ilmu dasar yang harus dipelajari dalam ilmu kedokteran dan keperawatan. Buku ini berisi tentang antomi manusia mulai dari Thorax, Andomen, Pelvis, Dorsum, Extremitas, Inferior, Ekstremitas Superior, Kepala dan Leher. Dilengkapi dengan gambar-gambar secara komphrehensif sehingga lebih memudahkan dalam memahaminya.
Fungsi dari motor loop gamma adalah untuk mempertahankan kontinuitas kontraksi otot rangka dengan cara mempertahankan regangan reseptor anulospiral.