Buku ini selain menguraikan perjalanan hidup Sidarto Danusubroto, buku ini juga menguraikan kegundahannya mengenai masalah yang mendera bangsa ini. Dia menyebutnya jalan terjal perubahan dan sebagai bangsa besar kita harus tertantang mampu mengatasinya.
Jenderal Simon Hendrik Spoor, panglima militer Belanda terakhir di Indonesia, lawan utama Jenderal Sudirman dalam perang revolusi kemerdekaan Indonesia (1945-1949). Ia meninggal dunia secara mendadak dan dimakamkan di Taman Pemakaman Belanda Menteng Pulo, Jakarta. Peran besar yang dimainkan dalam perseteruan bersenjata di Indonesia membuat Sang Jenderal dihujani kritik. Spoor disegani, bahkan d…