Buku ini membahas tentang manfaat internet bagi usaha sehari-hari dan bagaimana membangun sebuah website profesional untuk kebutuhan bisnis dengan modal Rp200 ribu. Buku ini akan memandu pembacanya mulai dari cara membeli domain, cara membeli hosting, cara membuat dan mengakses email, hingga cara membuat website ala pro dalam waktu yang singkat.
Pengen fotomu tampil unik dalam waktu sekejap? Tak perlu pusing-pusing pakai program edit foto yang rumit seperti Photoshop. Cukup klik website edit foto online yang tersedia kemudian langsung sulap fotomu di website tersebut.