Mengupas tuntas tata cara budidaya jamur
Jamur merang merupakan salah satu jenis sayuran yang bernilai ekonomis tinggi. Oleh karena itu, usaha budi daya jamur merang sangat cocok untuk diusahakan, baik dalam skala kecil maupun skala besar. Namun demikian, mengusahakan jamur merang bukan tanpa kendala, dibutuhkan lokasi yang sesuai, teknik budi daya yang benar, serta bibit yang berkualitas. Saat ini ketersediaan bibit jamur merang mas…
Jamur termasuk salah satu komoditas yang populer sehingga saat ini dan kedepannya merupakan bisnis yang memiliki prospek sangat bagus. Buku Panduan lengkap Jamur + CD ini hadir untuk melengkapi informasi seluk-beluk dunia jamur, seperti jenis-jenis jamur dan teknik budi dayanya.Selain itu, juga dilengkapi pengetahuan tentang dunia usaha jamur, termasuk tips memulai usaha jamur, dan lain-lain.
Buku ini berisi mengenai budidaya Jamur Tiram. Da banyak jamur yang bisa dikonsumsi, penggemarnya pun juga sangat banyak. Hal ini dikarenakan jamur mempunyai rasa yang enak dan juga banyak mengandung nutrisi. Buku ini juga dilengkapi dengan resep makanan atau olahan yang terbuat dari jamur.