Buku ini memaparkan konsep Menulis karya Ilmiah yang meliputi pengertian menulis karya ilmiah, tujuan dan fungsi menulis karya ilmiah, kalimat efektif dan pengembangannya, pengembangan paragraf, penulisan karya ilmiah populer dan murni, penulisan makalah, penulisan artikel untuk jurnal ilmiah, penulisan laporan hasil penelitian dan penulisan skripsi.
Buku ini berisi berbagai strategi pintar memenagkan karya ilmiah, mulai dari pencarian ide, mengatasi kemacetan menulis, pemetaan kelebihan dari tiap jenis karya ilmiah, hingga tip dan trik teknik presentasi.