Buku ini membeberkan kisah yang seru dan mendebarkan; penuh ketegangan dan tikungan-tikungan terjal. Tentang sekelompok anak muda yang mulanya disepelekan, namun selalu bertekad tidak mau kalah, sampai pada akhirnya berhasil membuktikan bahwa mereka layak menjadi juara. Ikuti perjalanan Merry selangkah demi selangkah, dari sejak lulus kuliah tanpa modal, koneksi, dan keahlian; sampai bagaima…
Kunci kesuksesan adalah kemampuan untuk memetik pelajaran dari setiap pengalaman dan maju terus dengan pengetahuan baru. Perubahan besar dalam hidup, seperti meninggalkan lingkungan belajar atau mengawali karier baru, sering kali membuat waswas. Biasanya kita menghadapi masa transisi seperti ini di usia 20-an. Di saat itulah kita dituntut untuk membuat keputusan-keputusan penting, yang bisa saj…
Siapa yang berhak sukses di dunia ini, apakah mereka yang lahir dari orang tua kaya,apakah mereka yang berpendidikan tinggi di sekolah yang bagus, apakah mereka yang dilimpahi berbagai fasilitas, atau apakahmereka yang hidup di kota? Ternyata tidak
Buku ini semacam workbook. Di dalamnya dipandu dan dicontohkan cara membuat proposal hidup. Secara garis besar isi buku ini adalah: - Sadarilah bahwa Anda adalah masterpiece, seseorang yang unik yang memiliki keunggulan spesifik yang tidak dimiliki orang lain. - Tetapkan prestasi terbaik yang ingin Anda raih. - Jadilah seorang expert (luangkan waktu untuk meningkatkan expertasi Anda, car…
Anda tahu Barack Obama, Margaret Thatcher, Bill Gates, Steve Jobs, dan Oprah Winfrey? Ya, mereka adalah para tokoh dunia yang sukses di bidangnya masing-masing. Barack Obama dan Margaret Thatcher di bidang politik, Bill Gates dan Steve Jobs di bidang teknologi, sedangkan Oprah Winfrey di bidang entertaining. Tetapi, tahukah Anda bahwa salah satu kunci kesuksesan mereka ada di waktu pagi mere…
Buku ini berisi cara2 seru buat mewujudkan impian dan merancang masa depan fantatismu sendiri!
Buku ini menjelaskan secara sederhana mengenai apa sesungguhnya arti berjuang dalam hidup. Kisah inspirasi ini ini ditulis denganmaksud menularkan kesuksesan, keberhasilan dalam perjalanan hidup.