Burung ini memang pandai menirukan suara manusia.
Manfaat burung ini adalah sebagai klangenan penghilang stres.
Burung banyak dipilih sebagai hewan peliharaan terutama karena fisiknya yang indah dan suara kicauan atau ocehannya yang merdu.
Mencetak burung kicauan liar menjadi burung yg bersuara merdu dan berkualitas kontes bukan masalah yg sulit. Asalkan kita sabar dan telaten dalam merawat dan melatihnya, niscaya burung tersebut akan memiliki suara yg indah dan merdu. Buku ini memaparkan secara gamblang cara merawat dan melatih 13 jenis burung kicauan. disertai jg tip dan trik memilih burung bakalan yg bagus.