Tanaman buah dalam pot atau yang lebih populer dengan sebutan tabulampot memang bukanlah hal yang baru di kalangan masyarakat umum dan hobiis. Semua tanaman buah pada dasarnya bisa ditanam dalam pot. Namun, masalahnya adalah tidak semua tanaman bisa dengan mudah berbuah ketika ditanam dalam pot. Kalau pun berbuah, ternyata mudah rontok, busuk, dan ada ulat di dalamnya. Masing-masing tanaman mem…
Budidaya tabulampot masih jarang dilakukan karena dianggap sulit.
Buku ini memuat tentang cara-cara dan kiat-kiat jitu yang sudah terbukti berhasil dilakukan oleh para ahli penangkar tabulampot di Indonesia.
Buku ini menampilkan 16 jenis tabulampot populer yg tergolong mudah dibuahkan. Di dalamnya dikupas cara menanam, merawat, dan membuahkannya. Dilengkapi juga dg bahasan tentang khasiat dari setiap buahnya.