Hadits-hadits dha'if dan maudhu' menyebabkan kerusakan yang merata pada umat bagi Agama dan dunia mereka. Dia seumpama kerikil tajam yang engkau injak dengan senang hati. Atau ibarat buah yang sangat pahit dan busuk baunya yang engkau makan dengan lezatnya.