Suatu hari Lina dibuat kalang kabut. la kehilangan sepedanya! Lina sedih harus kehilangan sepeda butut yang memiliki nilai sejarah dan kenangan yang sangat berharga. la dan ibunya tidak mampu membeli sepeda yang baru. Lina berusaha dengan tekun dan ikhlas mengumpulkan uang untuk memiliki sepeda baru.