Buku The Magicians ini sendiri di dalamnya dibagi menjadi empat bagian, Book I – Book IV. Tiap bagian menceritakan level yang berbeda dalam kehidupan tokoh utamanya, Quentin. Cerita dimulai dari Brooklyn, seorang anak jenius statistic dan pecinta sulap yang sangat menyukai buku2 tentang Fillory bernama Quentin, yang gagal mengikuti wawancara masuk universitasnya. Sepulangnya Quentin dari ruma…