Selama hidup, Rasulullah SAW. hanya mengalami sakit dua kali. Apa rahasianya? Ternyata, shalat yang beliau lakukan, bukan sekadar ibadah ritual yang memenuhi gizi ruhani, olah jiwa yang dapat melahirkan ketenangan hidup, dan komunikasi mesra antara hamba dengan Tuhannya, namun juga sebuah gerakan "senam" yang sangat Rasulullah, semua nabi pun melakukan shalat, walaupun dengan cara yang berbeda.