Awalnya adalah kesedihan dan kemarahan Bruce Wayne akibat kematian tragis orangtuanya. Bertahun-tahun ia mengembara, mencari penawar kesedihan dan pelampiasan kemarahan.Akhirnya berbagai ilmu bela diri berhasil dikuasai.Sang anak hilang kembali ke Gotham City, bertekad untuk menegakkan keadilan dan membasmi kejahatan.Namun menjadi jagoan saja tidak cukup.Ia harus tampil dari manusia biasa.Ia ha…