Buku ini membahas segala hal tentang lele, dimulai dari sejarah penyebaran lele di dunia hingga tanah air, jenis lele unggul, sekilas pembenihan dan pembesaran lele, prospek bisnis, potret lele mancanegara hingga aneka olahannya. Bahkan, buku ini dilengkapi dengan fakta unik seputar lele opini dari pakar, dan kisah sukses para praktisi.
Pakan jadi biang kerok penyebab kerugian di budidaya ikan konsumsi? Wajar saja karena pakan mempunyai porsi 7080% dari total biaya produksi. Jika tidak pintar dalam mengelolanya maka biaya produksi akan membengkak. Ketersediaan pakan yang memadai secara kualitas dan kuantitas akan berpengaruh terhadap keberhasilan budidaya ikan, yaitu ikan tumbuh sehat dan berkualitas tinggi. Pakan berkualitas …
Sayuran sangat penting dikonsumsi untuk kesehatan masyarakat. Nilai gizi makanan kita sehari-hari dapat diperbaiki karena sayuran merupakan sumber vitamin, mineral, protein nabati, dan serat. Menurut hasil Seminar Gizi tahun 1963 dan Workshop of Food tahun 1968, setiap hari orang Indonesia memerlukan sayuran sebanyak 150 g berat bersih/orang/hari dalam menu makanannya. Vitamin memang hanya dipe…
Hasil penelitian mengungkapkan bahwa daun avokad 100% dapat mematikan pertumbuhan bakteri. Daun avokad juga dikenal sebagai anti-inflamasi (antiperadangan) dan anti-ulkus yang mengurangi rasa nyeri akibat sekresi asam lambung.
Sabun dan sampo merupakan sebagian dari pembersih rumah tangga yang tentunya sudah tidak asing bagi pemilik rumah. Produk-produk ini hampir setiap hari digunakan untuk menjaga kebersihan rumah dan peralatan rumah tangga yang ada di dalamnya. Kegiatan mencuci pakaian dan piring, membersihkan toilet, sampai mencuci mobil atau motor menggunakan produk pembersih rumah tangga. Beragam jenis sabun da…
Buku ini membahas tentang cara budidaya ikan dengan media terpal, cara pembuatan kolam terpal dan perhitungan analisis usaha yang dijalankan