Tanaman hias yang selama ini difungsikan sebagai elemen penghias taman ternyata dapat pula dimanfaatkan untuk mengobati berbagai penyakit.
Sistem penanaman tanpa tanah disebut Hidroponik, sistem ini memiliki kelebihan dibandingkan sistem penanaman biasa. Sayuran yang dihasilkan lebih steril, lebih kecil kemungkinan mengandung residu pestisida, dan berkualitas tinggi.