Dalam buku ini, akan dijelaskan bagaimana beretika kepada diri sendiri, dengan uraian yg jelas dan mudah dipahami.
Cerita berima milik bersama tediri dari 7 cerita berima yang bermakna dan menyentuh hati.
Dalam buku ini, akan dijelaskan bagaimana beretika kepada orang tua, dengan uraian yg jelas dan mudah dipahami.
Pagi itu, Ibu Dina membawa kabar sedih. Rumah Ari, teman sekelas Fahima, terbakar. Di sekolah, Ibu Guru menjelaskan apa yg perlu dilakukan agar kita bisa terhindar dari kebakaran.