Katy Westerling sangat terkejut ketika bertemu kembali dengan Jago Rodriguez, cinta pertama sekaligus alasannya menghindari cinta seperti menghindari wabah penyakit. Jago meninggalkan Katy sebelas tahun lalu tanpa sepatah kata pun, menghancurkan hati Katy, dan memorakporandakan dunianya. Kini, ketika Katy sudah bisa menata kembali hidupnya, ia harus bekerja sebagai bawahan Jago di bagian UGD. K…